- Teks Prosedur
Adalah
informai tentang cara- cara atau langkah-langkah dalam perbuatan yang terakhir
dan berurutan.
Ciri- ciri Teks Prosedur
- Menggunakan pola kalimat perintah (imperatif)
- Menggunakan kata kerja aktif
- Menggunakan kata penghubung untuk mengurutkan kegiatan.
- Menggunakan kat keterangan untuk menyatakan rinci waktu, tempat, dan cara yang akurat.
MACAM- MACAM TEKS PROSEDUR
- Teks prosedur yang menjelaskan bagaimana sesuatu bekerja atau instruksi secara manual.
contoh
:
1. cara
menggunakan tape recorder
- Teks Prosedur yang menginformasikan aktivitas tertentu dengan peraturannya.
contoh
:
1. cara
memainkan game.
- Teks yang berhubungan dengan sifat atau kebiasaan manusia.
contoh
:
1.
bagaimana cara hidup bahagia.
2.
bagaimana car menjadi orang sukses.
LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT TEKS PROSEDUR
- Menentukan tema.
- Menentukan kerangka teks prosedur.
- Mengembangkan kerangka teks prosedur.
- Menentukan tata cara .
- Menggunakan konjungsi
- Menyempurnakan teks prosedur
0 komentar:
Posting Komentar